Artikel

Home/Artikel

Pembelajaran Jarak Jauh – “School from home”

2020-07-24T16:38:51+07:00

Pandemi Covid-19 telah berdampak pada semua sektor kehidupan termasuk dunia pendidikan. Sejak diberlakukan PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) untuk membatasi penularan Covid-19 di Provinsi Banten, kemudian dikuatkan keputusan Walikota Tangerang, maka sejak tanggal 10 Maret 2020, Sekolah Prince’s memberlakukan Belajar di Rumah atau Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) untuk para siswa dan Bekerja dari rumah atau Work from Home (WFH) untuk guru-guru. Berikut adalah Panduan Belajar Jarak Jauh bagi Guru dan Orang tua di situasi pandemik Covid-19 dari Kemendikbud yang menjadi acuan Sekolah Princes dalam melaksanakan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ): Tujuan Panduan Pembelajaran Jarak Jauh Mendorong kolaborasi Guru, Orang tua, dan Siswa [...]

Pembelajaran Jarak Jauh – “School from home”2020-07-24T16:38:51+07:00

Pentingnya Menanamkan Tanggung Jawab Pada Anak

2015-03-20T12:21:11+07:00

Setiap orangtua pasti ingin memiliki anak yang bertanggung jawab atas dirinya sendiri. Kita mengharapkan seorang anak dapat memenuhi kebutuhannya dengan tetap mempertimbangkan kebutuhan dan perasaan orang lain. Tetapi terkadang keinginan orang tua tersebut tidak sesuai dengan tindakan yang dilakukan orang tua terhadap anak. Sifat memanjakan anak merupakan salah satu contoh perbuatan yang tidak mendukung proses penanaman tanggung jawab pada anak. Menurut Pam Schiller & Tamera Bryan (2002: 131), tanggung jawab adalah perilaku yang menentukan bagaimana kita bereaksi terhadap situasi setiap hari, yang memerlukan beberapa jenis keputusan yang bersifat moral. Tanggung jawab dapat ditanamkan dan diajarkan sejak anak usia dini. Beberapa penelitian [...]

Pentingnya Menanamkan Tanggung Jawab Pada Anak2015-03-20T12:21:11+07:00

Meningkatkan Kecerdasan Emosional Agar Anak Tidak Depresi Belajar

2015-03-20T12:19:48+07:00

Bila gairah belajar anak Anda mulai menurun, sulit berkonsentrasi, sering sakit, dan sebagainya, ada kemungkinan ia mengalami depresi belajar. Apa yang harus dilakukan oleh orang tua untuk mengatasi depresi belajar anak? Mungkin tip berikut dapat membantu.   Meningkatkan Kecerdasan Emosional " Kepada anak diajarkan cara berpikir realistis dan optimistis, bahwa kadang kala nilai di sekolah dapat naik atau turun, seperti halnya kesehatan, kalau tidak dijaga, bisa turun. Cara untuk mengajarkan berpikir realistis dan optimistis pada anak adalah membekalinya dengan kecerdasan emosional (EQ, Emotional Quotient) sejak dini. Supaya anak tidak memiliki masalah perilaku di usia dewasanya.”   Penelitian Carroll Izard, Ph.D. dari [...]

Meningkatkan Kecerdasan Emosional Agar Anak Tidak Depresi Belajar2015-03-20T12:19:48+07:00

Ajarkan Kebiasaan Menonton TV yang Baik

2015-03-20T12:18:12+07:00

Kebanyakan anak menghabiskan sebagian besar waktunya untuk menonton TV. Bahkan menonton TV merupakan kegiatan yang paling banyak menyita waktu anak dibandingkan aktivitas-aktivitas lainnya selain tidur. Padahal berlebihan menonton TV akan mengakibatkan gaya hidup yang malas dan pola makan yang tidak sehat. Untuk mencegahnya, ajarkan anak-anak kita tentang kebiasaan menonton TV yang baik dengan cara-cara berikut ini:   Tetapkan Batasan Cari tahu berapa lama waktu yang dihabiskan anak untuk menonton TV tiap harinya dan jangan ragu untuk mengurangi jumlahnya. Waktu yang direkomendasikan adalah sebanyak 1 sampai 2 jam sehari.   Minimalkan Pengatuh TV di Rumah Matikan TV selama waktu makan. Jadikan percakapan [...]

Ajarkan Kebiasaan Menonton TV yang Baik2015-03-20T12:18:12+07:00

Tanda – Tanda Diabetes Pada Anak

2015-03-20T12:16:16+07:00

Para dokter memperingatkan peningkatan jumlah anak yang menunjukkan tanda-tanda diabetes yang secara normal hanya terlihat pada orang dewasa.   Masalah tersebut dikaitkan dengan perkembangan obesitas anak. Saat ini satu dari sepuluh anak mengalami kelebihan berat badan yang berbahaya.   Sebagian besar anak penderita diabetes adalah mereka yang memiliki sejarah keluarga seorang penderita diabetes dan memiliki berat badan berlebihan. Anak-anak di Afrika-Karibia, Asia Utara dan Cina cenderung lebih mudah terkena diabetes secara alami.   Berikut tanda-tanda bahaya dari diabetes pada anak yang mudah diketahui: Cepat haus, terutama terjadi pada malam hari Sering pergi ke toilet Mudah merasa lelah setiap saat Infeksi terus [...]

Tanda – Tanda Diabetes Pada Anak2015-03-20T12:16:16+07:00

Waspadai Bahan Pengawet Pada Makanan

2015-03-20T12:15:06+07:00

Belum lama ini Badan Pengawasan Obat dan Makanan (Badan POM) melakukan pengujian terhadap sejumlah bahan pangan yang beredar di masyarakat. Hasil pengujian itu ternyata cukup mencengangkan, ternyata formalin, bahan kimia pengawet mayat, ditemukan dalam 57% mi basah, 16% tahu, 15% bakso, 20% daging ayam dan 66% ikan dan hasil laut lainnya.   Formalin, Borak, Rhodamin B, dan Metanil Yellow termasuk dalam bahan kimia yang dilarang digunakan dalam bahan pangan menurut Peraturan MenKes Nomor: 722/Menkes/Per/IX/1988 tentang Bahan Tambahan Makanan.   Sejumlah ahli pangan mensinyalir angka-angka tersebut belum menggambarkan keadaan yang sesungguhnya di lapangan. Karena kemungkinan persentase penggunaan bahan kimia yang berbahaya bagi [...]

Waspadai Bahan Pengawet Pada Makanan2015-03-20T12:15:06+07:00

Biasakan Berkomentar Positif Pada Anak

2015-03-20T12:13:52+07:00

Tanpa disadari, kita sebagai orang tua sering memberikan komunikasi negatif terhadap anak. Sebuah penelitian menemukan bahwa kebanyakan anak merasa bahwa komunikasi yang dilakukan orang tua mereka sebagian besar berisi komplain, perintah, kritik, peringatan, dan kata-kata yang menghilangkan keberanian. Penelitian-penelitian sosial mengenai komunikasi dalam keluarga berulang kali mengungkapkan fakta bahwa orang tua menghabiskan sedikit sekali waktunya untuk benar-benar berbicara dengan anak-anaknya (rata-rata kurang dari 20 menit sehari). Saat berbicara pun, mereka malah menyampaikan komplain, perintah atau minta bantuan. Sejalan dengan umur anak, rasio atas komentar negatif terhadap komentar positif justru semakin meningkat dan mencapai puncaknya pada saat umur anak berada di pertengahan [...]

Biasakan Berkomentar Positif Pada Anak2015-03-20T12:13:52+07:00

Mari Kita Cegah Kenakalan yang Bisa Merusak Masa Depan Anak (Bullying)

2015-03-15T18:50:58+07:00

Bullying bukan sekedar kenakalan biasa. Bullying adalah tindakan seorang anak terhadap anak lainnya, yang biasanya memberikan penekaan pada tindakan-tindakan kasar, baik secara kekerasan fisik maupun kata-kata.   Bullying merupakan kejadian yang sangat memprihatinkan pihak sekolah dimama pada kondisi-kondisi tertenu bahkan sudah menjurus pada tindakan kriminal seperti yang terhadi pada anak-anak yang lebih dewasa, misalnya penganiayaan, pemerasan dan bahkan pengeroyokan.   Apabila kita simak secara bijaksana, lingkungan yang kurang baik di masyarakat banyak menciptakan kondisi-kondisi penuh kekerasan pada perkembangan anak yang mengakibatkan adanya kesemuan sikap bahwa hal-hal tersebut adalah suatu hal yang wajar, misalnya seorang anak yang apabila tidak suka akan sesuatu [...]

Mari Kita Cegah Kenakalan yang Bisa Merusak Masa Depan Anak (Bullying)2015-03-15T18:50:58+07:00

Menyikapi Kekerasan di Lingkungan Anak (Meredam Agresivitas Anak)

2015-03-15T18:49:32+07:00

Seberapa seringkah anda menyaksikan kekerasan di sekitar kita? Pernahkah terlintas di benak kita bagaimana rasanya bila kita mengetahui bahwa pelakunya adalah anak kita sendiri? Psikolog besar dari AS, William James, percaya bahwa pada dasarnya manusia memiliki naluri khas manusia dan naluri hewan. Dengan naluri hewan, manusia bisa dan sering mengungkapkan tingkah laku yang biasa dilakukan oleh hewan. Ahli fisiologi Dr.Med.dr.Agus W. Budi Santoso menjelaskan, “Pengaruh lingkungan pada masa kanak-kanak sangat berperan. TIndak kekerasan orang tua yang terjadi terus menerus akan dianggap sebagai perilaku yang wajar dan bisa diterima.” Selain itu zat-zat psioaktif seperti kafein, penyedap makanan, amfetamin, kokain dan alkohol juga [...]

Menyikapi Kekerasan di Lingkungan Anak (Meredam Agresivitas Anak)2015-03-15T18:49:32+07:00

Kiat Penggunaan Telepon Genggam yang Efektif (Handphone, a “Blessing” or a “Curse”)

2015-03-15T18:47:34+07:00

Revolusi peralatan komunikasi adalah salah satu bagian yang terpenting dari kehidupan ini. Handphone merupakan suatu sarana yang paling vital dan wajib dibutuhkan oleh hampir setiap orang. Tujuan murni diciptakannya alat ini adalah untuk memungkinkan komunikasi yang sangat efektif yang tidak terpaku dengan keberadaan sesoarng sehingga kita bisa tetap melakukan komunikasi secara bergerak untuk menghemat waktu, efektifitas dan sangat penting dalam keadaan darurat. Seperti juga halnya sebuah pisau yang diciptakan bukan untuk digunakan sebagai benda tajam yang membahayakan, tetapi meripakan sebuah alat potong yang mutlak dimiliki oleh setiap rumah tangga. Namun tidak sedikit orang yang menyalah gunakan benda ini sehinggau pisau dianggap [...]

Kiat Penggunaan Telepon Genggam yang Efektif (Handphone, a “Blessing” or a “Curse”)2015-03-15T18:47:34+07:00

KONTAK KAMI

Jl. Benteng Jaya No. 69 Kota Tangerang - 15111, Banten - Indonesia

Phone: 021-5536612, 55784233

Web: www.princes-school.com

Recent Posts

Instagram